Jumat, 25 Maret 2022

JAGALAH DIRI DAN HARTAMU




Tatkala aturan dunia semakin menjadi-jadi yang membuat seseorang mengkhawatirkan diri dan hartanya maka hendaklah dia mencari jalan untuk menyelamatkan diri dan hartanya. Dahulu Nabiullâh Al-Khidhir 'Alaihish Shalâtu was Salâm menyelamatkan perahu orang miskîn dari kezhaliman pembuat aturan:

أَمَّا السَّفِينَةُ فَكَانَتْ لِمَسٰكِينَ يَعْمَلُونَ فِى الْبَحْرِ فَأَرَدتُّ أَنْ أَعِيبَهَا وَكَانَ وَرَآءَهُمْ مَّلِكٌ يَأْخُذُ كُلَّ سَفِينَةٍ غَصْبًا

"Adapun perahu itu adalah milik orang miskin yang bekerja di laut, aku bermaksud merusaknya, karena di hadapan mereka ada raja yang akan merampas setiap perahu." (Surat Al-Kahfi: 79).

[ Muhammad Al-Khidhir ].

⛵️ https://t.me/majaalisalkhidhir/6278

Tidak ada komentar:

Posting Komentar