Halaman

Selasa, 23 Juni 2020

PENGERTIAN SYIRIK


Syirik adalah kamu menjadikan tandingan-tandingan bagi Allâh padahal Allâh telah menciptakanmu, berkata 'Abdullâh bin Mas'ûd Radhiyallâhu 'Anhu:

سَأَلْتُ النَّبِيَّ صَلَّى اللّٰهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ: أَيُّ الذَّنْبِ أَعْظَمُ عِنْدَ اللّٰهِ قَالَ: أَنْ تَجْعَلَ لِلّٰهِ نِدًّا وَهْوَ خَلَقَكَ. قُلْتُ إِنَّ ذَلِكَ لَعَظِيمٌ

"Aku bertanya kepada Nabî Shallallâhu 'Alaihi wa Sallam: Dosa apakah yang paling besar di sisi Allâh? Beliau menjawab: "Kamu menjadikan tandingan-tandingan bagi Allâh padahal Allâh telah menciptakanmu." Aku katakan: "Sesungguhnya dosa itu benar-benar besar." Riwayat Al-Bukhârî dan Muslim. 
(Kitâb Tauhîd, hal. 2 / Maktabah Al-Khidhir Bekasi).

⛵️ https://t.me/majaalisalkhidhir/4717

http://alkhidhir.com/aqidah/pengertian-syirik/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar